Phone: (021) 2780-6899

E-Mail: dpp.pertahkindo@pertahkindo.org

Instagram

Youtube Channel

Dalam rangka pengembangan keprofesian Pertahkindo, DPP Berencana melaksakan kegiatan Seminar Nasional dan Pelatihan Konstruksi terkait PPKB (Program Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan yang sedia akan dilaksanakan pada tanggal 12 September 2019 di Wisma PKBi JakartaSelatan.

Seminar dan Pelatihan ditujukan bagi anggota Pertahkindo, non Pertahkindo baik pemilik SKA atau tidak, Para Mahasiswa atau Calon Tenaga Ahli, Praktisi Konstruksi dan masyarakat umum yang concern terhadap dunia Konstruksi.

Seminar Nasional bertemakan : “Meningkatkan Kompetensi Tenaga Ahli Profesional dalam menghadapi daya saing   internasional pada era Revolusi Industri 4.0′ sedianya akan dibuka oleh Direktur Jenderal Bina Konstruksi dan narasumber Ditjen Bina Kompetetensi dan Produktivitas Konstruksi, Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi dan Praktisi SDM. 

Peserta akan diberi pengetahuan terkait PPKB Online dan cara membuat Executive Summary dalam rangka perpanjangan sertifikasi juga pengetahuan terkait keorganisasian pentingnya berorganisasi dalam rangka penguatan daya para tenaga ahli  selain itu disediakan both informasi  untuk peserta yang ingin membuat SKA atau memperpanjang Sertifikat bidang Keahlian Konstruksi.

 

Untuk Keterangan lebih lanjut hubungi Sekretariat DPP Pertahkindo di nomor telepon : 0811-1102-331

Tags:
kegiatan